About Course
Belajar membuat website dari dasar sampai mahir. Ini adalah video ke-9 dari 100 video yang direncanakan. Playlist lengkap dapat dilihat di sini: • 100 Hari Jago Bikin Website Di video kali ini kita akan belajar bagaimana cara membuat formulir menggunakan HTML. Formulir adalah sarana untuk mendapatkan data-dara yang diperlukan dari pengunjung. Formulir harus didesain sedemikian rupa sehingga pengunjung nyaman mengisinya.